Kadang hidup terasa seperti ruang besar tanpa isi, Semua berjalan tapi tak tau akan kemana. Orang berbicara tapi suaranya menggema kehampaan....semua terasa kosong, langit yang luas terasa sangat jauh, laut yang biru bergemuruh terasa sangat dingin dan dalam... Ada perasaan yang sulit dijelaskan. Bukan sedih tapi bukan juga bahagia, bukan marah tapi juga bukan tenang.. hanya HAMPA Dan mungkin kamu bertanya "apa yang terjadi??", "apa yang salah denganku???", "kenapa bisa seperti ini??"...... Aq memilih DIAM karena suara itu hanya menggema kehampaan. Tapi mungkin........... kekosongan ini bukanlah akhir, itu hanya ruang baru tenpat kamu tenang agar kamu bisa istirahat dari kebisingan isi kepala mu dan isi kepala mereka. Dalam ruang kosong itu aq bisa menangis, bisa diam seharian, bisa jujur jika hatimu sedang letih. Dalam ruang kosong itu aq tak perlu terburu-buru untuk kembali "baik baik saja", tak perlu untuk berpura pura selalu kuat, yang penti...